
Setelah sukses diselenggarakannya JOB FAIR 2009 yang telah mendatangkan 2.000 orang setiap harinya dan di ikuti oleh 75 peserta dari berbagai perusahaan, kembali Politeknik Negri Semarang (Polines) menggelar
JOB FAIR 2010 dengan tema
“ Get Your Promising Future with Us “ yang akan diselenggarakan pada tanggal 4,5,6 November 2010 bertempat di Kampus Politeknik Negeri Semarang (Polines).
Info lengkap, silakan download :
Job Fair Polines 2010
